Page 20 - WARTA USK
P. 20

Prestasi                                                                                                                                                                                                       Prestasi




         Mahasiswa USK Memboyong                                                                                                 Runner-up Debat Bahasa Arab        dan berhak mendapatkan satu tiket   Muhammad Iqbal Fathani merupakan

                                                                                                                                                                                                       eks anggota Tim Fahmil USK saat
                                                                                                                                 se-ASEAN
                                                                                                                                                                    perlombaan MU’IN 2021.
         Juara Nasional hingga                                                                                                   Berbeda dengan Tim Koetaradja      mahasiswa semester empat           merebut juara nasional di MTQMN
                                                                                                                                                                       Perlombaan ini didominasi
                                                                                                                                                                                                       2019 lalu. Sementara Iban Nazza
                                                                                                                                 yang menoreh prestasi melalui
         Internasional                                                                                                           inovasi teknologinya. Beberapa     jurusan Pendidikan Bahasa Arab     dan Ahlul Ramadhana merupakan
                                                                                                                                                                    dan Sastra Arab. Meski mengirim
                                                                                                                                                                                                       mahasiswa angkatan 2020. Tim USK
                                                                                                                                 mahasiswa FT lainnya berhasil
                                                                                                                                                                                                       sendiri dilatih oleh Muamar, S.Ked
                                                                                                                                                                    tiga mahasiswa tahun pertamanya
                                                                                                                                 mengharumkan nama USK, bahkan
                                                                                                                                 nama Aceh melalui kemampuan        yang bukan berasal dari dua        alumni Fakultas Kedokteran USK
                                                                                                                                 mereka berbahasa Arab. Mereka      jurusan tersebut, tim USK tetap    yang merupakan juara Fahmil Quran
                  restasi yang ditorehkan                                                                                        adalah Muhammad Rafli Azida Putra,   berhasil lolos ke babak delapan dan   pada MTQMN 2019 lalu.
                  seorang mahasiswa tak                                                                                          Muhammad Fathur Syidky, dan Imam   babak final. Tim USK pun berhasil     Kepala Biro Kemahasiswaan dan
                  hanya menjadi kebanggaan                                                                                       Akbar Al-Khalis. Dua di antaranya   menempati posisi juara kedua.     Alumni USK, Dr. drh. Mustafa Sabri,
                  untuk dirinya sendiri, tetapi                                                                                  merupakan mahasiswa Teknik            Ke-12 tim yang mengikuti MUIN   M.Si menyebutkan, selain juara di
        Pjuga menjadi kebanggaan                                                                                                 Sipil USK dan Muhammad Rafli       tahun ini berasal dari Universiti Sains   cabang fahmil, kafilah USK juga
          bagi kampus tempatnya menuntut                                                                                         Azida Putra merupakan mahasiswa    Islam Malaysia A dan B, Universiti   berhasil di cabang lain. Salmawani
          ilmu. Apalagi reputasi serta kualitas                                                                                  Fakultas Hukum USK yang tergabung   Islam Antar Bangsa Malaysia,      Samha (prodi Farmasi) meraih juara
          sebuah universitas salah satunya                                                                                       dalam tim debat bahasa Arab ini.   Universiti Kebangsaan Malaysia,    kedua tahfiz lima juz putri dan T
          dlihat dari mahasiswanya. Tak sedikit                                                                                    Tim debat ini berhasil meraih    Universiti Malaya, UIN Sunan Kalijaga,    Hidayatsyah  (Fakultas Kedokteran)
          kampus-kampus besar dinilai dari                                                                                       juara dua dalam debat bahasa Arab   UIN Sunan Gunung Djati, Universitas   sebagai juara harapan 1 tahfiz 20 juz
          daya saing mahasiswa dan lulusannya                                                                                    se-ASEAN bernama Musabaqah         Al Azhar Indonesia, Institute Dirosat   putra.
          yang cukup kuat.                                                                                                       Munazarah ‘Abrar Internet (MU’IN)   Al Amin, UIN Malik Maulana Ibrahim,   Kompetisi yang dilaksanakan
            Bulan April 2021 merupakan                                                                                           2021. Debat ini diselenggarakan    UIN Syarif Hidayatullah, dan USK.  secara daring ini mengusung tema
          bulan yang penuh kebanggaan                                                                                            secara daring oleh Universiti Sains                                   Melahirkan Generasi Qur’ani Menuju
          bagi Universitas Syiah Kuala,                                                                                          Islam Malaysia (USIM) pada tanggal   Juara Pertama Fahmil Quran       Indonesia Madani di Era Pandemi.
          khususnya Fakultas Teknik. Sejumlah                                                                                    2-4 April 2021.                    MTQM                               Cabang-cabang yang diperlombakan,
          mahasiswa dari fakultas ini berhasil   (Teknik Kimia 2018), Muhammad   berbagai negara. Dalam kompetisi                  Selain meraih juara dua, prestasi   Masih di bulan yang sama, kafilah   tambah Mustafa, yakni Tilawatil dan
          membuktikan daya saingnya hingga   Hafiz (Teknik Kimia 2018), Rizki   ini, mobil prototipe diharapkan                  membanggakan lainnya juga berhasil   Universitas Syiah Kuala berhasil   Tartil Quran,  Hifzil Quran, Khattil
          berhasil meraih kejuaraan di tiga   Wahidi (Teknik Kimia 2019), Selli   mampu melaju dengan bahan bakar                diraih oleh salah satu anggota tim,   meraih juara pertama dalam cabang   Quran, Fahmil Quran, Syarhil Quran,
          jenis kompetisi tingkat nasional dan   Gita Amelia (Teknik Kimia 2019),   kimia hingga jarak tertentu dengan           yaitu Imam Al-Khalis yang terpilih   fahmil quran pada Musabaqah Tilawatil   KTI Kandungan Quran, Debat Ilmiah
          internasional.                     Gilbert Muhammad Wahyudin (Teknik   emisi rendah sehingga aman bagi                 sebagai best speaker pada babak    Quran Mahasiswa (MTQM) tingkat     Quran, dan Desain Aplikasi Quran.
                                             Kimia 2019), Salli Murdani (Teknik   lingkungan.                                    final. Tak hanya di babak final, di   nasional. MTQM ini diselenggarakan   Wakil Rektor III USK, Dr. Ir.
          Raih Penghargaan Chem-E-Car        Mesin 2017), T.M Rizki Aldiza (Teknik   Kali ini, Mobil Saleum Teuka                babak penyisihan Imam juga berhasil   oleh Universitas Negeri Yogyakarta   Alfiansyah Yulianur BC menyebut
          Competition                        Elektro 2017), Raden Mumtaz (Teknik   5.0 dari Tim Koetaradja USK                   meraih predikat best speaker.      (UNY), pada 3-4 April 2021. Tim Fahmil   even ini sebagai ajang pemanasan
          Inovasi mobil prototipe karya Tim   Elektro 2018), dan Imam Ashabul   menggunakan hasil dekomposisi                      Ajang tersebut diikuti oleh      USK berhasil meraih peringkat satu   untuk mengikuti MTQ Mahasiswa
          Koetaradja, mahasiswa teknik USK,   (Teknik Elektro 2019). Mereka semua   dari H202 sebagai power source               universitas-universitas ternama    nasional dengan nilai tertinggi 1.065 di   Nasional Tahun 2021 yang digagas
          berhasil mendapatkan penghargaan   dibimbing oleh Prof. Dr. Ir. Marwan.  untuk menggerakkan mobil. Bahan               se-ASEAN yang berjumlah dua belas   babak final mengalahkan Universitas   Pusat Prestasi Nasional, Direktorat
          sebagai Most Eco-Friendly Car        ICECC merupakan kompetisi        bakar ini diketahui sangat ramah                 tim. Kedua belas tim tersebut dipilih   Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) dan   Pembelajaran  dan Kemahasiswaan,
          dalam ajang Indonesia Chem-E-      berskala internasional yang        lingkungan karena menghasilkan                   melalui seleksi ketat dari pihak   Universitas Malang (UM).           Kemendikbud RI.
          Car Competition (ICECC) 2021.      diselenggarakan oleh Institut      emisi yang cukup rendah. Mobil                   panitia berdasarkan track record   Tim Fahmil USK beranggotakan          “MTQ Mahasiswa Nasional
          Tim Koetaradja USK diketuai oleh   Teknologi 10 November Surabaya     Koetaradja Saleum Teuka 5.0 pun                  perlombaan debat yang pernah       Muhammad Iqbal Fathani, Iban Nazza   direncanakan berlangung
          Wahyuni (Teknik Kimia 2017), yang   pada tanggal 7-11 April 2021.     berhasil mendapatkan penghargaan                 diikuti sebelumnya. Tim debat USK   Alkarimi, dan Ahlul Ramadhana.    pada September atau Oktober
          beranggotakan Syarbi Aulia Arpa    Kegiatan ini diikuti 24 tim tak    sebagai ‘Most Eco-Friendly Car’.                 merupakan tim baru dalam ajang     Ketiganya merupakan mahasiswa      mendatang,” ujar Dr. Ir. Alfiansyah
          (Teknik Kimia 2018), Aldi Aramiko   hanya dari Indonesia, tapi juga dari                                               tersebut yang berhasil lolos seleksi   Jurusan Teknik Sipil USK.      Yulianur BC. []



                                                           20    MEI 2021                                                                                                          21   MEI 2021
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25