Page 19 - Warta USK Februari 2023
P. 19
MUTU MUTU
PENGUATAN PUSAT DATA DAN SISTEM INFORMASI dan memperkuat akreditasi. Untuk
MELALUI AUDIT MUTU INTERNAL (AMI) TERINTEGRASI merealisasikan itu, LP3M USK
menyediakan seluruh template
standar dokumen yang tersedia di
dalam sistem AMI dan tersosialisasi
Universitas Syiah Kuala (USK) dengan baik di website LP3M USK.
Nurlaili, S,Pd., M.Pd merupakan perguruan tinggi terbaik AMI online siklus 14 lebih fokus
Kepala Pusat Audit Mutu Internal Terintegrasi (PAMIT) di Aceh dengan predikat akreditasi pada ketersediaan dokumen prodi
Lembaga Pengembangan Pendidikan dan unggul, nomor satu terbaik di dalam bentuk digital yang tersimpan
Penjaminan Mutu (LP3M) USK Sumatra, dan terbaik keenam di serta dapat di akses oleh segenap
Indonesia berdasarkan Webometrics jajaran prodi, UPPS dalam hal ini
Rangking of World Universities tim penjaminan mutu (SJMF), serta
(Januari 2023). Dalam pelaksanaan pelaksana penjaminan mutu di
kegiatan akademik, USK memiliki tingkat universitas. Hal ini dilakukan
sistem pemantauan capaian kinerja agar seluruh program studi di
mutu akademik yang dilaksanakan lingkup USK memiliki pusat data
secara terpadu dan terintegrasi dokumentasi setiap tahunnya yang
melalui Audit Mutu Internal (AMI). relevan dalam pemenuhan tagihan yang dicanangkan oleh wakil rektor dan pusat data terintegrasi tetap
Sistem ini meliputi pelaporan AMI yang nantinya memudahkan bidang akademik dan kerja sama berjalan baik, dibutuhkan komitmen
capaian kinerja dalam mengukur program studi saat mengusulkan re- USK dalam memperkuat sistem besar dari para pemimpin di tingkat
capaian IKU dan IKT yang terealisasi akreditasi. infomasi prodi. universitas, UPPS (Unit Pengelola
oleh masing-masing prodi dalam LP3M USK mendesain AMI Besar harapan praktik baik yang Program studi), dan prodi. Tentu
memenuhi target dan perjanjian online berbasis link dokumen dan dilakukan melalui sistem penjaminan ini juga harus didukung dengan
kinerja tahunannya. prodi diimbau mempersiapkan mutu yang terintegrasi ini akan berbagai program sebagai motivasi
Program AMI USK yang optimalisasi website program terus menjadi budaya mutu yang untuk terus memberikan pelayanan
dilaksanakan pada setiap siklus studi dalam memenuhi dokumen- dijalankan secara konsisten dan terbaik di bidang akademik.
mutu oleh Pusat Audit Mutu dokumen mutu yang bersifat berkelanjutan. Praktik baik ini juga Komitmen pimpinan menjadi
Internal Terintegrasi (PAMIT) pada informatif serta mempersiapkan telah berjalan pada UPPS dan prodi kekuatan besar dalam mewujudkan
setiap tahunnya, melalui tahapan Google Drive untuk dokumen yang yang telah memperoleh pengakuan sistem mutu. Tentu komitmen ini
istem Penjaminan Mutu Internal yang ditetapkan oleh Lembaga bersifat internal. akreditasi unggul dari Lembaga harus didukung oleh seluruh unit
(SPMI) merupakan kegiatan Pengembangan Pendidikan dan Optimalisasi website yang akreditasi BAN-PT/Lembaga kerja di USK. Bila kekuatan tersebut
sistemik penjaminan mutu untuk Bila kekuatan Penjaminan Mutu (LP3M) USK. didesain pada sistim AMI USK juga Akreditasi Mandiri (LAM). Di mana bersatu, maka melahirkan kekuatan
mengawasi penyelenggaraan tersebut Pada tahun 2022 telah tuntas meliputi website UPPS dan SJMF. dalam proses ini harus didukung besar untuk mencapai cita-cita
Spendidikan tinggi yang didesain dilaksanakan tahapan AMI siklus 14 Hal ini dilakukan agar terpenuhinya pusat data yang terstruktur dan bersama. Hal ini selaras dengan buku
secara terencana, terukur, memiliki pola, dan bersatu, maka hingga pelaksanaan tindak lanjut seluruh dokumen mutu yang menjadi relevan serta sistem informasi yang sedang saya baca The Power
tujuan di setiap siklusnya. Penjaminan mutu melahirkan perbaikan hasil visitasi dan clossing rujukan bagi seluruh program yang terintegrasi saat dilakukan of Leadership yakni pemimpin yang
pendidikan tinggi merupakan suatu konsep kekuatan besar AMI. studi sehingga terciptanya sistem assessment. Praktik baik pusat data memiliki kemampuan menyatukan
komprehensif menjalankan suatu lembaga LP3M USK berupaya seluruh informasi yang akurat dilingkup ini sudah dibuktikan oleh Fakultas semua unsur dalam mewujudkan
pendidikan dalam memberikan layanan untuk mencapai prodi memiliki bentuk dan kualitas USK yang terintegrasi, update, dan Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) cita-cita bersama. Semoga kekuatan
pendidikan secara prima yang terukur serta cita-cita dokumen dengan standar dokumen terpercaya. Program penguatan USK yang mampu mengantarkan ini terus mengakar di USK sehingga
memiliki tingkat kepercayaan tinggi oleh bersama. berbasis PPEPP dan SNDIKTI yang pusat data dan sistem informasi sembilan prodinya meraih akreditasi dapat memperkuat seluruh prodi
konsumen (masyarakat) serta pemangku berguna memperkuat dokumen yang terintegrasi melalui AMI USK unggul pada 2022 lalu. meraih akreditasi unggul. []
kepentingan. mutu prodi dalam mempersiapkan ini juga sejalan dengan program Agar standar layanan informasi
18 Warta USK Februari 2023 Warta USK Februari 2023 19