Page 29 - Warta USK Juli 2023
P. 29

KREATIF                                                                                      KREATIF






 Logoterapi  bidang karena fokus konselingnya
            “Tim kami ini berkolaborasi lintas
 Memberikan Makna  pada pasien kanker,” ujar Hanik.
            Ia menjelaskan konseling ini
          membantu pasien kanker untuk
 dalam Kehidupan Pasien Kanker  menemukan tujuan dan makna
          kehidupan. Secara definisi
          logoterapi berasal dari kata “Logos”
          yang dalam bahasa Yunani berarti
          makna (meaning). Sedangkan
          “Terapi” berarti penyembuhan
          atau pengobatan. Jadi logoterapi
          merupakan metode terapi
          yang diyakini dapat membantu
          meningkatkan kesadaran seseorang
          dalam menjalani kehidupan. Terapi
          ini menekankan, mengajak, dan
          memasukkan nilai ke dalam hidup
          agar lebih berkualitas.
            Kegiatan ini di fokuskan bagi
          pasien kanker yang berada di Kota                                pengalaman yang sangat berharga bagi
          Banda Aceh. Tercatat 14 pasien                                   kami,” ujar Hanik.
          dengan usia rata-rata 40 tahun     Dengan                           Ia berharap kegiatan ini terus berlanjut
          ke atas. Terkadang pasien kanker                                 bukan hanya selesai di program PKM-
          menjalani kehidupannya dengan      konseling                     PM saja. Sebab pasien kanker ini bukan
          tidak mudah. Sakit kronis ini      logoterapi ini                hanya membutuhkan pendanaan saja
          perlahan menggerogoti kesehatan    membuat kami                  untuk berobat, tetapi juga pendampingan
          tubuhnya. Kondisi ini terkadang                                  psikologis.
          diperparah dengan minimnya         bukan sekadar                    “Adanya konseling logoterapi ini
          perhatian orang-orang di sekitar.   menyelesaikan                dapat membantu orang-orang untuk
 ogoterapi merupakan salah satu   Masyarakat (PKM-PM). Mereka
 cara untuk mempelajari dan   memberikan konseling kesehatan   Hanik dan tim merasa kegiatan   kuliah, tetapi   lebih sadar dalam memaknai kehidupan.
 memaknai nilai-nilai kehidupan.   Konseling ini   bagi pasien kanker yang diberi nama   ini menjadi media pembelajaran dan   juga mengabdi   Dengan demikian mereka bisa membuat
 Banyak orang mempertanyakan   PKM-PM Konseling Logoteraphy.  pengalaman bagi mereka. Menjalani   kualitas hidup menjadi lebih baik,”
 Lmakna kehidupan atau keputusan   membantu pasien   Tim Konseling Logoterapi   program ini dengan pasien telah   di tengah   ujarnya.
 yang telah diambil yang terkadang berujung   kanker untuk   ini terdiri dari lintas ilmu dengan   menumbuhkan kedekatan dan   masyarakat  Ia juga menambahkan jika logoterapi
 pada penyesalan. Hal ini sering terjadi pada   menemukan   ketua tim, Ummu Hanik Thasa dan   membentuk keluarga baru. Terlebih   ini bukan hanya diperuntukkan bagi
 pasien yang terkena penyakit kronis. Mereka   anggota Khairul Atiah, Nurul Fazria   lagi kegiatan ini disambut antusias   penderita kanker saja, tetapi juga
 terkadang membutuhkan dukungan besar   tujuan dan makna   yang berasal dari Prodi Bimbingan   oleh pasien penderita kanker.  dapat diterapkan bagi mahasiswa yang
 dalam menjalani kehidupan.  kehidupan  Konseling, Naufal Ibrar dari Prodi   “Dengan konseling Logoterapi   mengalami quarter life crisis; sebuah fase
 Kondisi inilah yang menggerakkan   Pendidikan Dokter, Ica Salwana dari   ini membuat kami bukan sekadar   keadaan emosional yang dialami orang
 mahasiswa Universitas Syiah Kuala (USK)   Prodi Keperawatan. Mereka dibimbing   menyelesaikan kuliah, tetapi juga   berusia 18-30 yang merasa khawatir, ragu
 yang tergabung dalam kelompok Program   salah seorang dosen dari Bimbingan   bisa mengabdi di tengah masyarakat   dengan kemampuan diri, dan kebingungan
 Kreativitas Mahasiswa Pengabdian   Konseling, Zahra Nelissa, S.Pd., M.Ed.   yang membutuhkan. Ini menjadikan   menentukan arah hidup. []




 28  Warta USK Juli 2023                                                                       Warta USK Juli 2023 29
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34