Page 23 - Warta USK Oktober 2023
P. 23

PENGABDIAN                                                                             PENGABDIAN






 Bimbingan Pembuatan  defisiensi mineral pada ternak
          terutama di musim kemarau,”
 Pakan Tambahan bagi Peternak  tuturnya.

            Pemberian mineral yang cukup
          pada ternak diharapkan memberi
          pengaruh besar pada ternak, seperti
          peningkatan bobot badan, efisiensi
          pakan, meningkatkan ketahanan
          terhadap penyakit dan stres, hingga
          memperbaiki sistem reproduksi
          pada ternak. Dengan langkah
          ini ternak dapat bereproduksi
          sesuai potensial genetiknya dan
          meningkatkan karkas rendah lemak.
            Peternak sangat menyadari
          bahwa pemberian pakan tambahan
          berupa complete feed addtive dalam
          bentuk UMMB dapat meningkatkan
          nafsu makan dari ternak mereka.
            “Tujuan dari kegiatan PKMBP
          ini adalah untuk meningkatkan      kegiatan ini juga melatih manajemen   USK, drh. Teuku Reza Ferasyi,
          pengetahuan dan keterampilan       pemeliharaan seperti pemberian     MSc., PhD., menegaskan akan
          peternak mengenai teknologi pakan   pakan, hingga diagnosis penyakit.   terus mendukung kegiatan sivitas
          nutrient block bagi ternak mereka,”   Metode yang dipakai dalam kegiatan   akademika fakultasnya yang
          jelas Prof Hanafiah.               ini melalui pendekatan PRA         memberi dampak positif bagi
            Selain membantu peternak         (Participatory Rural Appraisal).   masyarakat. Terlebih lagi saat ini
          meningkatkan kesehatan sapi,       Para peternak diikutsertakan dalam   banyak peternak yang masih bekerja
                                             pelaksanaan kegiatan terutama      secara tradisional. Seyogyanya
                                             terkait produksi dan menganalisis   mereka harus diperkenalkan dengan
 akultas Kedokteran   Capa untuk Peningkatan Kesehatan   permasalahan di lapangan.   perkembangan sains, inovasi
 Hewan (FKH) memberikan   Ternak Sapi Masyarakat Gampong   Keuchik Gampong Blang Krueng,   sehingga menjadi langkah awal
 pelatihan peningkatan   Blang Krueng, merupakan salah   H. Nasruddin, menyambut baik   menggalakkan ternak modern.
 kesehatan ternak   satu program Pengabdian Kepada   pelaksanaan kegiatan pengabdian   “FKH di setiap kesempatan
 Fkepada mitra kelompok   Masyarakat Berbasis Produk (PKMBP)   PKMBP ini. Ia mengatakan kegiatan   selalu hadir untuk bersinergi dengan
 sasaran di Gampong Blang Krueng,   pendanaan tahun 2023.  Prof. Dr. Drh.   ini dapat membantu peternak dalam   masyarakat terutama transfer
 Kecamatan Baitussalam, Aceh   M. Hanafiah, MP selaku ketua kegiatan   menjaga dan meningkatkan nafsu   pengetahuan dan komplit dengan
 Besar, 15 September 2023. Sebanyak   menjelaskan, UMMB merupakan   makan ternaknya.   prakteknya. Bagi masyarakat praktek
 30 peternak terlibat aktif dalam   salah satu pakan tambahan dengan   “Dari pelatihan ini diharapkan   itu utama,” ungkap dekan.
 kegiatan ini dan dibekali langsung   kandungan suplemen nutrisi   para peternak dapat mengaplikasi   Ia juga berharap kegiatan ini
 praktik membuat Urea Molases   (terutama mineral tinggi) untuk ternak   ilmu dalam membuat UMMB yang   dapat meningkatkan empati dan
 Multi-nutrien Blok (UMMB).   ruminansia dengan bentuk padat.   akan diberikan kepada ternak yang   rasa tanggung jawab mahasiswa
 Kegiatan ini bertemakan Aplikasi   “Produk mineral blok dapat   mereka pelihara,” ujar Nasruddin.   dalam melihat permasalahan yang
 Penggunaan UMMB dan Cream Daun   menjadi solusi permasalahan   Sementara itu, Dekan FKH   muncul di tengah masyarakat. []




 22  Warta USK Oktober 2023                                                                 Warta USK Oktober 2023 23
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28