Page 6 - Edisi Maret 2017
P. 6
6 7
Bone Mineral Densitometry (BMD) merupakan alat yang digunakan
untuk mendiagnosis kepadatan tulang yang rawan keropos (osteoporosis)
dengan mengukur kepadatan mineral tulang.
Bone Densitometri sendiri ditetapkan oleh WHO (World Helath Organization)
sebagai Golden Standard dalam pemeriksaan massa tulang karena memiliki keunggulan
seperti akurasi dan presisi hasil yang lebih baik, resolusi hasil yang tinggi, waktu yang
singkat, dan paparan radiasi yang rendah.
Alat ini salah satu fasilitas kesehatan yang terdapat di Rumah Sakit Prince Nayef
Bin Abdul Aziz, Unsyiah
EDISI 209 . MARET 2017 EDISI 209 . MARET 2017