Page 11 - Warta USK November 2022
P. 11
FOKUS FOKUS
USK Resmi Jadi PTN-BH Alhamdulillah, akhirnya Universitas Negeri Yogyakarta (UNY),
dan Universitas Negeri Surabaya
Transformasi Menuju pada 20 Oktober 2022 (UNESA) melakukan kegiatan
Presiden menandatangani
sarasehan.
“Tujuannya untuk menyamakan
World Class University PP No 38/Tahun 2022 kembali presepsi terhadap PTN-BH,”
untuk PTN-BH USK.
ucap Rektor.
Lalu pada April 2022, dokumen
usulan transformasi statuta USK
bidang akademik dan nonakademik tersebut sudah masuk ke Sekretariat
secara otonom. Ke depannya USK Negara (Setneg). Dengan demikian,
akan mengelola secara otonom kala itu Daftar Isian Pelaksanaan
sesuai peraturan perundang- Anggaran (DIPA) USK sudah dapat
undangan yang berlaku. disesuaikan dengan status PTN-BH.
Rektor USK, Prof. Dr. Ir. Marwan, “Alhamdulillah, akhirnya
menyampaikan rasa syukur dan pada 20 Oktober 2022 Presiden
terima kasih kepada semua pihak menandatangani PP No 38/Tahun
yang telah mendukung USK untuk 2022 untuk PTN-BH USK,” ucap
bertransformasi menjadi PTN-BH. Rektor.
“Alhamdulillah ini penantian Menurut Rektor, transformasi
panjang. Berkat kerja keras semua PTN-BH ini adalah upaya untuk
pihak yang tidak mungkin disebut mewujudkan visi dan misi USK
satu persatu, kini USK sudah menjadi universitas socio-
berstatus PTN-BH. Ini menjadi technopreneur yang inovatif, mandiri,
capaian besar dan patut disyukuri dan terkemuka di tingkat global.
dalam pembangunan pendidikan “Oleh karena itu, poin kemandirian
Aceh,” ucap Rektor. tersebut diwujudkan dengan menjadi
Pencapaian ini disambut baik PTN-BH,” ucap Rektor.
ita-cita Universitas Syiah oleh segenap sivitas akademika go.id, tercatat sudah ada 21 kampus Termasuk pula mengirimkan usulan Transformasi USK ini tergolong
Kuala untuk bertransformasi Jantong Atee Rakyat Aceh ini. yang berstatus PTN-BH, termasuk di ke kementerian terkait PTN-BH ini. cepat. Hal ini tidak terlepas dari
dari Perguruan Tinggi Badan Sebab USK menjadi perguruan antaranya USK. Bersamaan dengan itu, USK juga kuatnya komitmen pimpinan dan
Layanan Umum (PTN–BLU) Berkat kerja keras tinggi pertama di Aceh yang Rektor menjelaskan, perjalanan melakukan sharing dengan beberapa segenap sivitas akademika untuk
Cmenjadi Perguruan Tinggi semua pihak yang mampu meraih status PTN-BH yang USK untuk menjadi PTN-BH tidaklah perguruan tinggi lainnya. terus mengembangkan institusi
Badan Hukum (PTN-BH) akhirnya terwujud. tidak mungkin merupakan kluster tertinggi dalam mudah. Hal ini diawali pada tahun Kemudian, pada Desember ini. Perguruan tinggi ini ingin terus
Kepastian tersebut diperoleh setelah perguruan tinggi di Indonesia. 2018, saat USK resmi menjadi PTN- 2020-Desember 2021 USK memperluas perannya dalam upaya
Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, disebut satu Selain USK, di Pulau Sumatra BLU. Saat itu, Rektor USK periode menyiapkan dan merevisi pembangunan dan kesejahteraan
menandatangani Peraturan Pemerintah persatu, kini USK sudah ada tiga perguruan tinggi lalu, Prof. Dr. Ir. Samsul Rizal, M.Eng, proporsalnya. Lalu pada 9 November masyarakat. Maka cita-cita untuk
Republik Indonesia Nomor 38/2022 tentang lainnya yang berhasil menjadi PTN- langsung menargetkan USK untuk 2020, Kemendikbudristek menyetujui menuju kemandirian universitas ini
Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum sudah berstatus BH yaitu Universitas Sumatra Utara, menjadi PTN-BH sehingga USK terus usulan PTN-BH USK tersebut. juga berkaitan erat dengan upaya
Universitas Syiah Kuala. PTN-BH. Universitas Andalas, dan Universitas berbenah. Selanjutnya USK bersama empat USK menuju world class university.
Pada Pasal 2 PP No. 30/2022 disebutkan, Negeri Padang. Sementara di tingkat Lalu pada Januari-Desember 2020, kampus lainnya yang ingin menjadi Karena dengan demikian, USK bisa
USK ditetapkan sebagai Perguruan Tinggi Prof. Dr. Ir. Marwan nasional, berdasarkan data yang USK sudah melakukan penyusunan PTN-BH; Universitas Terbuka (UT), memberikan kontribusi yang lebih
Negeri Berbadan Hukum yang mengelola Rektor USK diterbitkan Puslapdik.kemendikbud. dokumen serta penguatan internal. Universitas Negeri Semarang (UNES), luas bagi masyarakat dan bangsa. []
10 Warta USK November 2022 Warta USK November 2022 11