Page 29 - Edisi September 2017
P. 29
28 PERSPEKTIF PERSPEKTIF 29
Tanah dan Tanaman dalam Terlepas dari itu semua, tanah hara), air, dan udara untuk tanaman. yang sangat lama. Umurnya tidak dapat
Sedangkan tanaman sebagai salah satu
disejajarkan dengan umur manusia.
merupakan sumber kehidupan. Tanah
memberikan makanan kepada dunia. Di
faktor pembentuk tanah juga dapat
Untuk menghancurkannya tidak perlu
Kehidupan dan Pertanian atasnya tumbuh trubus-trubus (tunas- mempengaruhi kesuburan dan jenis menunggu lama. Jika hutan ditebang
tanah. Indonesia patut bersyukur sebab
tunas) tanaman laksana rahim ibu yang
atau dibakar, daerah aliran sungai di
melahirkan generasi penerus bangsa.
Hutan dengan pepohonannya bagaikan berada di daerah tropika basah dengan hulu menjadi rusak sehingga di musim
hutan hujan tropis. Indonesia juga
kemarau kekeringan, musim penghujan
selimut bagi tanah yang melindungi dari memiliki tanah subur seperti penggalan kebanjiran, terjadilah aliran permukaan,
kepanasan dan kedinginan, serta dari syair lagu Koes Plus, “Orang bilang tanah erosi, longsor, dan kegagalan panen.
daya perusak butir hujan yang jatuh. kita tanah surga. Tongkat, kayu dan Tanah-tanah menjadi kritis akibat terjadi
batu jadi tanaman”. Begitu mudahnya degradasi tanah (penurunan kualitas).
tanaman tumbuh, bahkan juga tanaman
yang tidak dikehendaki (gulma) yang Secara Edaphologi−ilmu yang
kadang sulit dikendalikan. mempelajari tentang kesuburan
tanah−tanah dapat dikelola dengan
Namun, berbeda bila dibandingkan sumberdaya pertanian lokal yang
dengan daerah beriklim arid (gurun). ada. Sumberdaya pertanian lokal
Di daerah tersebut memerlukan adalah suatu nilai atau potensi yang
teknologi tinggi dan biaya besar untuk terdapat di bidang pertanian dalam
menumbuhkan sebatang pohon. arti luas (tanaman pangan/hortikultura,
DR. IR. TETI ARABIA, M.S. Sungguh ironisnya lagi saat ini semakin perikanan, perkebunan, peternakan,
banyak tanah yang fisiknya rusak karena dan kehutanan) di lokasi tertentu.
DOSEN PROGRAM STUDI
ILMU TANAH FAKULTAS PERTANIAN, terganggunya keseimbangan biologi Cara alami untuk memperbaiki tanah-
UNSYIAH dan kimianya. Allah Swt berfirman, tanah kritis/sub-optimal, diantaranya
“Telah nampak kerusakan di darat dan penanaman tanaman jenis leguminosa
di laut disebabkan karena perbuatan (kacang-kacangan). Contoh tanaman
Hutan juga penghasil sandang, tangan manusia, supaya Allah merasakan leguminosa seperti trembesi, kaliandra,
pangan, papan, dan obat-obatan. kepada mereka sebahagian dari (akibat) akasia, lamtoro, turi, sengon, angsana,
Tanaman merupakan satu-satunya perbuatan mereka, agar mereka kembali dan gamal. Tanaman ini selain mudah
makhluk hidup yang berperan sebagai (ke jalan yang benar)” (Q.S. Ar-Rum: 41). tumbuh di tanah yang tidak subur juga
ita semua tentu pernah Mereka tidak paham jika cacing-cacing berbagai hak status tanah, seperti hak produsen dalam rantai makanan. Dapat dapat mengikat nitrogen dari udara.
mendengar kata tanah dan yang tersebut dapat membantu memperbaiki milik, hak pakai, dan hak guna usaha. membuat makanan untuk dirinya Secara pedologi−ilmu yang mempelajari Sehingga unsur N di dalam tanah
Kterbayang di benak kita pasti kesuburan tanah. Bagi pebisnis tentu saja berpikir tanah sendiri, sedangkan hewan dan manusia tentang faktor-faktor dan proses- bertambah serta berfungsi sebagai
berbeda-beda. Tergantung dari sudut mempunyai nilai jual yang harganya sebagai konsumen. Tanah dan tanaman proses pembentukan tanah−untuk pupuk hijau. Selain itu secara konservasi,
mana memandangnya. Pikiran orang Dari sudut pandang agama Islam, jarang turun dibandingkan emas, saham, tidak dapat dipisahkan sebab memiliki membentuk tanah sedalam 25 Cm di penanaman di daerah lereng sebaiknya
nyeleneh dengan setengah bergurau manusia pertama di muka bumi ini, atau valuta asing. Orang teknik sipil hubungan timbal balik. Tanaman tanpa daerah vulkanik membutuhkan waktu dilakukan searah kontur (memotong
dan sedikit sinis mengatakan jika belajar Nabi Adam a.s., tercipta dari tanah. memandang tanah sebagai tempat tanah ibarat tunawisma tanpa tempat 100 tahun. Artinya setiap empat tahun lereng) sehingga dapat menghambat
tentang tanah hanyalah mengenai Kita semua juga akan kembali ke tanah, berdirinya bangunan, jembatan, irigasi, tinggal. Tanah tanpa tanaman ibarat hanya terbentuk satu sentimeter. Studi aliran permukaan. Tanah menyimpan
kavling 1x2 meter persegi alias kuburan. kemudian dibangkitkan lagi dari dalam dan lain-lain. Sedangkan orang pertanian istana yang tak berpenghuni. Tanah ini ditemui pada kasus pembentukan air yang turun dari langit sehingga perlu
Ada juga yang memandang tanah tanah. Sementara itu, dalam pandangan memandang tanah sebagai ladang atau sebagai media tempat berkembangnya tanah di Pulau Rakata anak Gunung dilestarikan. Seperti kata orang bijak,
adalah benda kotor yang di dalamnya orang agraria tanah merupakan objek sawah tempat bercocok tanam yang akar dan berdiri tegaknya tanaman Krakatau di tahun 1983. Tanah tumbuh “Tanah ini bukanlah milik kita, tetapi
bersarang cacing beserta telur-telurnya. hukum. Di atasnya diberlakukan dapat menghasilkan pundi-pundi Rupiah. menyediakan nutrisi (unsur-unsur dan berkembang dalam kurun waktu titipan dari anak cucu kita”. (syr)
EDISI 215 . SEPTEMBER 2017 EDISI 215 . SEPTEMBER 2017