Page 6 - WARTA USK
P. 6

Edukasi                                                                                                                                                                                                        Edukasi





         LEMBAGA PEMERIKSA HALAL (LPH) USK                                                                                                                                                                Sambil menunggu verifikasi dari
         KONTRIBUSI UNIVERSITAS                                                                                                                                                                        BPJPH, LPH USK terus menguatkan
                                                                                                                                                                                                       lembaganya dengan menghimpun
                                                                                                                                                                                                       pakar-pakar yang memiliki keahlian
         MENJAMIN PRODUK HALAL                                                                                                                                                                         di bidang yang dibutuhkan. Hingga
                                                                                                                                                                                                       saat ini, LPH USK mempunyai
                                                                                                                                                                                                       auditor halal sebanyak 13 orang.
                                                                                                                                                                                                       Mereka telah mengikuti pelatihan
                                                                                                                                                                                                       dan pendidikan auditor halal yang
                                                                                                                                                                                                       diselenggarakan oleh BPJPH dan
                embaga Pemeriksa                                                                                                                                                                       IHATEC serta lulus uji kompetensi
                Halal (LPH) merupakan                                                                                                                                                                  yang dilaksananakan oleh LSP MUI.
                komponen penting dalam                                                                                                                                                                    Di samping itu, LPH USK memiliki
        Lpelaksanaan layanan                                                                                                                                                                           dua ulama sebagai sumber daya
          sertifikat halal dan implementasi                                                                                                                                                            manusia syariah Islam yang juga
          jaminan produk halal. Tugas LPH                                                                                                                                                              berpengalaman sebagai dewan
          adalah melakukan pemeriksaan                                                                                                                              untuk melakukan pemeriksaan        pengawas di Bank Aceh dan Rumah
          dan pengujian kehalalan suatu                                                                                                                             usaha secara nasional di luar      Sakit Zainal Abidin. Dalam pengujian
          produk. Mengingat pentingnya                                                                                                                              Aceh seperti di Sumatra Utara      produk nonhalal, LPH USK juga
          peran lembaga ini, Universitas Syiah                                                                                                                      dan Sumatra Barat. Sebelumnya,     bekerja sama dengan BP POM
          Kuala (USK) mendirikan calon LPH                                                                                                                          wadah pelaku usaha mengajukan      Banda Aceh yang sudah mempunyai
          dan mengajukan verifikasi untuk                                                                                                                           sertifikasi halal hanya LPPOM MPU   peralatan pengujian terakreditasi.
          mendapatkan legalitas terhadap                                                                                                                            yang sudah beroperasi sejak 2017.     Wakil Rektor II USK, Dr. Ir.
          ruang lingkup lembaga tersebut.                                                                                                                           LPH USK berkomitmen akan bekerja   Agussabti, M.Si, yang hadir
            Lembaga Pemeriksa Halal                                                                                                                                 berdampingan dengan LPPOM          saat asesmen verifikasi dan
          Universitas Syiah Kuala (LPH USK)                                                                                                                         MPU di Aceh dalam membantu         validasi mengatakan, Aceh
          telah mengajukan permohonan                                                                                                                               masyarakat dan pelaku usaha untuk   sangat membutuhkan Lembaga
          verifikasi ke Badan Penyelenggaraan                                                                                                                       mendapatkan sertifikasi halal.     Pemeriksaan Halal. Sebab Aceh
          Jaminan Produk Halal (BPJPH)                                                                                                                                 LPH USK yang dibentuk di bawah   sudah menerapkan syariat
          sejak Januari 2021. BPJPH dan                                                                                                                             UPT Laboratorium Terpadu USK       Islam. USK berikhtiar untuk bisa
          Dewan Halal Nasional Majelis Ulama                                                                                                                        merupakan lembaga yang bertugas    memberikan kenyamanan bagi
          Indonesia (DHN MUI) melakukan                                                                                                                             melakukan pemeriksaan/pengujian    masyarakat. Beliau berharap
          asesmen verifikasi dan validasi                                                                                                                           terhadap kehalalan produk termasuk   dengan adanya LPH, USK dapat
          kesesuaian persyaratan kepada        Ruang lingkup BPJPH dan DHN      di antaranya, persyaratan LPH,                   dari BPJPH/Satgas Halal untuk      penugasan terhadap auditor         berkontribusi dan menjamin
          calon LPH USK pada tanggal 28      MUI dalam melakukan verifikasi     pemenuhan persyaratan LPH, serta                 melakukan pemeriksaan dan audit    halal. LPH USK berdiri tahun 2020   masyarakat Aceh untuk
          Oktober 2021 di UPT Laboratorium   dan validasi LPH adalah pedoman    persyaratan kelengkapan dokumen.                 halal produk usaha baik berupa     untuk menyahuti UU Halal No 33     mendapatkan produk halal. LPH
          Terpadu USK. Asesmen ini langkah   mutu LPH yang menggambarkan        Sementara BPJPH mengurusi data                   produk makanan, kosmetik, dan jasa.   Tahun 2014, di mana salah satunya   USK juga berjanji berperan aktif
          untuk mendapatkan akreditasi       pemenuhan kesesuaian syariah LPH.   dukung SDM, data dukung auditor                 Menurut Fahrizal, ini merupakan    mengizinkan perguruan tinggi ikut   menyiapkan tenaga-tenaga
          dari BPJPH. Dari ratusan pengaju,   BPJPH dan DHN MUI melakukan       halal, dan sebagainya.                           kabar baik bagi pelaku usaha       dalam kegiatan pemeriksaan dan/    terampil, berkompetensi, dan SDM
          LPH USK terpilih menjadi satu dari   pemeriksaan dokumen administrasi,   Kepala LPH USK, Fahrizal,                     terutama di Aceh sebab LPH USK     atau pengujian terhadap kehalalan   berkualitas untuk sertifikasi halal di
          sembilan calon LPH lainnya yang    dokumen mutu, maupun lapangan.     S.TP., M.Sc. mengatakan, setelah                 akan menjadi referensi mereka      produk. Sedangkan pengeluaran      Aceh. []
          diverifikasi oleh BPJPH pada siklus   Adapun rincian pemeriksaan      menerima verifikasi tersebut LPH                 memperoleh sertifikasi halal.      sertifikat halal kewenangannya tetap
          pertama ini.                       instrumen verifikasi calon LPH     USK sudah dapat menerima tugas                     LPH USK juga dimungkinkan        di BPJPH dan MUI.



                                                            6    NOVEMBER 2021                                                                                                     7    NOVEMBER 2021
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11