Page 15 - Warta USK Juni 2022
P. 15

PAKAR                                                                                         PAKAR







 Dr. Ir. Marwan, S.Si, M.T, IPM  meraih akreditasi. Baik itu berupa penyusunan dokumen,   indikator penting dalam rencana
 Ketua Pusat Penguatan Akreditasi dan Klusterisasi (P2AK)  review, dan visitasi terhadap prodi yang akan melakukan   strategis USK. Karena pada umumnya,
                                                                               lembaga akreditasi internasional
                           akreditasi atau re-akreditasi nasional (BANPT), Lembaga
 MEMBANGUN REPUTASI        Akreditasi Mandiri (LAM) maupun internasional.      mensyaratkan implementasi OBE
                                                                               (Outcome-based Education) di
                              “Dengan adanya pendampingan ini, kita berharap
                           setiap kendala dapat segera diatasi melalui jalur
                                                                               lembaga pendidikan serta kesesuaian
 GLOBAL UNIVERSITAS        koordinasi yang baik,” ucapnya.                     antara universitas, fakultas, hingga
                              Marwan menilai, akreditasi internasional ini memiliki
                                                                               program studi yang diakses.
                                                                                  “Selain semua alasan tersebut,
                           makna yang penting bagi USK. Sebab menurutnya, USK
                           sebagai sebuah perguruan tinggi kebanggaan masyarakat   akreditasi internasional juga
                           Aceh tidak boleh berpuas diri hanya dengan akreditasi   merupakan sarana untuk dapat
                           unggul. Ada harapan besar bagi universitas ini untuk terus   memperoleh reputasi global, serta
                           meningkatkan kualitas layanan dan pendidikannya.    implementasi standar yang telah
                              Apalagi saat ini, pemerintah terus mendorong agar   ditetapkan oleh lembaga tersebut,”
                           makin banyak prodi yang bisa meraih akreditasi unggul,   ujarnya.
                           melalui peningkatan kualitas dosen dan mutu pendidikan.   Marwan mengungkapkan, untuk
                              “Akreditasi internasional dianggap penting sebagai   saat ini memang belum ada hambatan
                           jaminan kualitas perguruan tinggi di mata publik    yang berarti bagi USK untuk
                           internasional. Serta untuk mendukung kecapaian IKU   mencapai akreditasi internasional.
                           ke-8 bagi USK,” ucapnya.                            Hanya saja, salah satu kendala yang
                              Saat ini, setidaknya ada empat prodi yang sedang   kerap menjadi tantangan USK adalah
                           dalam proses pengajuan General Accreditation (GA)   bagaimana prodi di USK memenuhi
                           melalui Indonesian Accreditation Board for Engineering   kriteria kurikulum dari OBE.
                           Education (IABEE) untuk siklus 2022-2023. Keempat   Termasuk di antaranya pengukuran
                           prodi tersebut adalah Teknik Kimia, Teknik Sipil, Teknik   CPL pada mahasiswa aktif dan
                           Mesin, dan Teknik Elektro.                          alumni yang saat ini belum menjadi
                              Selain itu, beberapa prodi dari Fakultas Kedokteran   kebijakan kurikulum USK. Selain itu,
                           Hewan, Fakultas Kedokteran, dan Fakultas Pertanian   dukungan dana terhadap prodi juga
                           sedang dalam proses pengusulan untuk akreditasi     sangat penting untuk melengkapi
                           Accreditation in Engineering Computer Sciences Natural   semua komponen yang telah
                           Sciences Mathematics (ASIIN).  Sementara dari FKIP, ada   disyaratkan oleh lembaga akreditasi
                           tiga prodi yang sedang proses akreditasi dari Foundation
                                                                               internasional.
 U niversitas Syiah Kuala terus menguatkan   kerja itu bernama Pusat Penguatan   (FIBAA), yaitu Pendidikan Biologi, Kimia, dan Bahasa   dukungan dan sinergisitas semua
                           for International Business Administration Accreditation
                                                                                  Oleh sebab itu, Marwan menilai
                           Inggris.
                                                                               pihak di berbagai level pimpinan
                                                                               mulai dari Rektor, Dekan hingga prodi
                              Dosen Teknik Geofisika USK ini juga menjelaskan,
 komitmennya untuk meningkatkan kualitas
 Akreditasi dan Klusterisasi (P2AK),
                                                                               sangat dibutuhkan agar akreditasi
                           semua upaya untuk meraih akreditasi internasional
 di bawah naungan Lembaga
 layanan dan pembelajaran di kampus ini. Salah
                                                                               internasional lebih mudah terwujud.
                           USK adalah bentuk adaptasi perguruan tinggi terhadap
 satu bentuk tekad tersebut adalah dengan
 Pengembangan Pendidikan dan
                                                                                  “Alhamdulillah, saat ini pimpinan
 mendorong seluruh program studi untuk
                           berkaitan erat dengan upaya USK untuk mewujudkan visi
 Ketua P2AK, Dr. Ir. Marwan,
 mampu meraih akreditasi internasional. Untuk
                                                                               komitmen yang kuat untuk
                           dan misinya, serta target kinerja universitas yang telah
 S.Si, M.T, IPM menjelaskan, unit
 itulah, USK telah membentuk unit kerja khusus   Penjaminan Mutu (LP3M).  perkembangan dunia pendidikan dan industri. Hal ini juga   universitas telah menunjukkan
 agar upaya mewujudkan akreditasi internasional   kerja ini bertugas untuk melakukan   ditetapkan oleh kementerian.  mendukung akreditasi internasional
 tersebut dapat terkoordinasi dengan baik. Unit   pendampingan bagi prodi yang ingin   Selain itu, akreditasi internasional ini termasuk pula   di kampus ini,” pungkasnya. []
 14  Warta USK Juni 2022                                                                       Warta USK Juni 2022 15
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20