Page 35 - Edisi September 2017
P. 35

34  GALERI                                                                                     GALERI      35



































 Sembilan tim Program Kreatifitas Mahasiswa (PKM) Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) berhasil lolos ke ajang bergengsi nasional Pekan Ilmiah Nasional   Rektor Unsyiah, Prof. Dr.Ir. Samsul Rizal, M.Eng, mengunjungi salah satu stand di acara Job Fair and Education Expo 2017. Kegiatan yang berlangsung di
 (PIMNAS) yang ke-30 tahun 2017. Unsyiah meloloskan tim terbanyak dibandingkan perguruan tinggi lainnya di Sumatera. Secara nasional, Unsyiah berada di   gedung AAC Dayan Dawood ini menghadirkan 26 universitas luar negeri.
 peringkat ke-13 sebagai pemilik tim PKM terbanyak di PIMNAS tahun ini.




































 Sebanyak 26 universitas dari Taiwan mempromosikan kampusnya pada kegiatan Job Fair and Education Expo 2017 di Gedung Dayan Dawood Universitas   Rektor Unsyiah, Prof. Dr. Ir. Samsul Rizal, M.Eng, menjadi salah satu pembicara dalam dialog Keterlibatan Lembaga Dakwah Kampus dan Birokrasi Kampus
 Syiah Kuala (Unsyiah). Dalam kesempatan yang sama juga berlangsung penandatanganan nota kesepahaman (MoU) bidang pendidikan antara Unsyiah   dalam Pencegahan Radikalisme dan Terorisme di gedung AAC Dayan Dawood.
 dengan 18 universitas dari Taiwan.




 EDISI 215 . SEPTEMBER 2017                                                                EDISI 215 . SEPTEMBER 2017
   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40