Page 14 - Edisi Oktober 2017
P. 14

14   FOKUS                                                                                                                                                                                                   FOKUS      15






                                                                                                                                 intelektual kelas dunia. Ini sesuai dengan   membina dua perguruan tinggi swasta di   “Salah satu sisi yang masih kita perkuat
                                                                                                                                 misi Aceh Caroeng,” ujar Irwandi.  Aceh yaitu Universitas Jabal Ghafur dan   adalah bidang kerja sama,” tegas Rektor.
                                                                                                                                                                    Universitas Serambi Mekkah.
                                                                                                                                 Sejauh ini prestasi Unsyiah memang                                   Tahun ini, Unsyiah telah menandatangani
                                                                                                                                 telah menjadi daya tarik tersendiri dalam   “Terkait hal itu, saya selalu   kerja sama sebanyak 175 MoU. Di
                                                                                                                                 dunia pendidikan Indonesia. Seperti   menyampaikan bahwa selain metoda dan   antaranya terdapat 93 MoU dengan
                                                                                                                                 lompatan nilai akreditasi Unsyiah dari   strategi yang kita susun secara sistematis,   instansi internasional yang dilakukan oleh
                                                                                                                                 C ke A. Prestasi ini ternyata menjadi   kita juga menanamkan semangat   lembaga perguruan tinggi. Selain itu,
                                                                                                                                 pertimbangan Kemenristekdikti untuk   kejujuran, keikhlasan, dan kebersamaan   sebanyak 18 negara juga telah memiliki
                                                                                                                                 merekomendasikan kepada universitas   ke dalam setiap individu di institusi ini,”   MoU dengan Unsyiah termasuk dengan
                                                                                                                                 lain di Indonesia agar belajar akreditasi ke   jelas Rektor.         negara-negara maju seperti Amerika,
                                                                                                                                 Unsyiah.                                                             Jerman, Jepang dan Australia.
                                                                                                                                                                    Semangat inilah yang selalu dijaga
                                                                                                                                 “Pencapaian ini telah mengundang   Unsyiah sehingga dengan nilai-nilai   “Baru-baru ini kita bahkan
                                                                                                                                 18 universitas dari luar Aceh untuk   integritas tersebut kampus ini menjadi   menandatangangi MoU dengan Timor
                                                                                                                                 mempelajari cara, metoda, dan semangat   pusat perhatian. Serangkaian kerja   Leste,” ungkap Rektor.







          Menjadi Pelopor                                                                                                       “
                                                                                                                                Pencapaian ini telah mengundang
                                                                                                                                18 universitas dari luar Aceh

          Pendidikan Berintegritas                                                                                              untuk mempelajari cara, metoda,
                                                                                                                                dan semangat Unsyiah dalam
                                                                                                                                mencapai lompatan nilai yang

                                                                                                                                belum pernah terjadi di
                da kejadian menarik saat Rapat   lain pada Rapat Senat Terbuka Unsyiah   Unsyiah meraih akreditasi A. Menurut   Indonesia ini.
                Senat Terbuka memperingati   yang biasanya berlangsung formal.   Irwandi, hal ini menunjukkan bahwa
         Amilad Universitas Syiah Kuala                                        para sarjana Unsyiah adalah lulusan
         ke-56 tahun beberapa waktu lalu. Ketika   Hari itu adalah kali pertama Irwandi   yang bermutu. Prestasi ini pun menjadi
         anggota senat Unsyiah memasuki gedung   hadir di Unsyiah setelah dilantik   sebuah kebanggaan kolektif masyarakat       Unsyiah dalam mencapai lompatan nilai   sama antara Unsyiah dengan berbagai   Perjanjian kerja sama ini adalah wujud
         AAC Dayan Dawood dan duduk di      menjadi Gubernur Aceh untuk kedua   Aceh. Ia berharap Unsyiah dapat                  yang belum pernah terjadi di Indonesia   pihak adalah buktinya. Segenap    kepercayaan berbagai pihak terhadap
         kursinya masing-masing, seketika itu pula   kalinya. Dalam sambutannya, gubernur   menjadi pelopor pendidikan yang      ini,” kata Rektor Unsyiah, Prof. Dr. Ir.   pencapaian dan kualitas yang Unsyiah   Unsyiah.  Kepercayaan ini pun tidak lahir
         Gubernur Aceh, Irwandi Yusuf, bangkit   yang pernah menjadi dosen Unsyiah   berintegritas.                              Samsul Rizal, M.Eng.               miliki membuat mitra Unsyiah yakin   sendiri. Ada kerja keras serta komitmen
         dari tempat duduk dan menyalami satu   ini mengatakan jika Pemerintah                                                                                      untuk menjalin kerja sama. Maka,   untuk menjadi universitas seperti
         per satu anggota senat. Spontan seisi   Aceh sangat mengapresiasi segenap   “Mudah-mudahan prestasi ini dapat           Selain itu, Unsyiah bersama 26 Perguruan   Unsyiah pun tidak ingin mengecewakan   Gubernur Aceh harapkan, menjadi
         ruangan AAC Dayan Dawood bertepuk   pencapaian Unsyiah selama ini. Salah   mendorong Unsyiah menjadi pelopor            Tinggi terkemuka di Indonesia ditunjuk   mitra kerjanya. Hal inilah yang selalu   pelopor pendidikan yang berintegritas.
         tangan melihat pemimpin Aceh tersebut.   satu prestasi yang cukup mencuri   dalam melahirkan generasi Aceh yang         Kemenristekdikti melalui Dirjen Belmawa   menjadi komitmen Rektor dalam setiap   (ib)
         Momen singkat tersebut memberi warna   perhatian Irwandi adalah keberhasilan   berintegritas, bertakwa, serta memiliki   sebagai Perguruan Tinggi Asuh untuk   penandatanganan MoU.






          EDISI 216 . OKTOBER 2017                                                                                                                                                                                  EDISI 216 . OKTOBER 2017
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19