Page 21 - WARTA USK
P. 21

Prestasi                                                                                        Prestasi





 Mahasiswa USK                           Universitas Airlangga setelah        Debating Championship (NUDC)
                                                                              yang merupakan kompetisi debat
                                         mengalahkan Universitas Hasanuddin
                                         dan Universitas Pertamina. Penentuan   bahasa Inggris mahasiswa terbesar di
 Berjaya di Dua Kompetisi                tiket partai final didapatkan USK    Indonesia yang diselenggarakan oleh
                                         setelah lolos bersama Universitas
                                                                              Kemendikbud.
                                         Parahyangan setelah berhasil
 Debat Nasional                          mengalahkan Universitas Mulawarman   JUARA DI KOMPETISI DEBAT
                                                                              DISPORSENI
                                         dan Universitas Airlangga di babak
                                         semifinal.
                                            Bukanlah hal yang berlebihan jika   Kemenangan dalam kompetisi ini
                                                                              merupakan pencapaian tertinggi
                                         pencapaian tim debat USK sebagai     dalam perjalanan lomba debat. Sebab
 ua mahasiswa Universitas                juara pertama kali ini dikatakan     KDMI merupakan kompetisi debat
 Syiah Kuala kembali                     sebagai sejarah baru bagi USK.       tertinggi mahasiswa di Indonesia.
 menoreh prestasi dalam                  Sebab lolos dari babak perdelapan    Selain di KDMI, Karsa dan Dini juga
 DKompetisi Debat Mahasiswa              final (Octofinals) saja telah menjadi   berhasil meraih juara tiga di Kompetisi
 Indonesia (KDMI) 2021. Mereka           rekor terbaik USK. Sebab pada tahun   Debat Disporseni (Diskusi Ilmiah
 adalah M. Ghifari Karsa (Fakultas       sebelumnya, kampus ini hanya berhasil   Pekan Olahraga dan Seni) yang
 Kedokteran) dan Dini Satrina            mencapai babak perdelapan final      diselenggarakan Universitas Terbuka.
 (Fakultas Matematika dan Ilmu           sebagai pencapaian terbaiknya dalam     Dalam ajang tersebut, Karsa dan
 Pengetahuan Alam). Mereka yang          KDMI.                                Dini bertarung dengan lebih 69 tim dari
 tergabung dalam satu tim berhasil          “Ini menjadi suatu kebanggaan bagi   berbagai universitas di Indonesia. Tidak
 memboyong juara pertama di              Aceh, terutama bagi Universitas Syiah   hanya Karsa dan Dini saja yang berhasil
 ajang KDMI yang diselenggarakan         Kuala karena kita berhasil melakukan   meraih juara dalam Disporseni, Zhafira
 Kemdikbudristek RI. Kompetisi ini       hal yang terbaik dan membawa hasil   Inayah Surya (Fakultas Kedokteran)
 berlangsung daring melalui aplikasi     di luar ekspektasi. Ini juga menjadi   yang turut mewakili USK dalam ajang
 Zoom dan disiarkan langsung melalui     prestasi terbaik tim USK setelah     tersebut juga berhasil meraih juara
 kanal Youtube Puspresnas pada 24        secara konsisten mengirim tim pada   satu dalam debat bahasa Inggris
 Agustus-4 September 2021.  politik, hubungan internasional,   berhasil maju ke babak perdelapan   ajang ini di tahun-tahun sebelumnya,”   kategori best speaker. Pengumuman
 Keberhasilan ini diperoleh Karsa   gerakan minoritas, seni, hingga   final setelah berada di peringkat   ujar Karsa.  kemenangan dua kompetisi ini
 dan Dini setelah keduanya unggul di   filosofi kehidupan. Biasanya   11 dari 32 tim terbaik yang lolos   Sebelumnya di tahun 2020,   dilakukan dalam waktu bersamaan
 grandfinal mengalahkan Universitas   KDMI menggunakan sistem   dari 6 babak penyisihan dengan   Ini menjadi suatu   Karsa juga berhasil meraih juara   pada 4 September 2020.
 Parahyangan, Universitas   Asian Parliamentary dengan 34   mengumpulkan 13 poin kemenangan.   kebanggaan bagi   satu dalam ajang debat nasional   “Kesuksesan ini tidak lepas dari
 Diponegoro, dan Universitas   universitas, lalu diubah menjadi   Selama babak penyisihan, Tim   Aceh, terutama bagi   AMOEBA: World Antimicrobial   besarnya dukungan berbagai pihak.
 Surabaya. Penghargaan khusus juga   sistem British Parliamentary dengan   KDMI USK berhasil mendapatkan   Awareness Week (WAAW) Debate   Terutama pihak universitas melalui
 diterima Karsa yang meraih medali   112 universitas sebagai peserta   peringkat satu di setiap debat   Universitas Syiah   Contest yang diselenggarakan   bagian kemahasiswaan yang selalu
 perunggu sebagai pembicara terbaik   lomba dari berbagai universitas di   sebanyak empat kali.  Kuala karena kita   Kementerian Pertanian Republik   mendukung tim dari segala aspek.
 15 dari 224 peserta.  Indonesia. Universitas yang terpilih   Pada babak perdelapan final,   berhasil melakukan   Indonesia, Food and Agriculture   Juga kepada Debating Union of Syiah
 KDMI tahun ini merupakan   untuk bertanding di tingkat nasional   tim ini berhasil melaju bersama   Organization (FAO) Indonesia,   Kuala (DUSK), unit Pengembangan
 penyelenggaraan keempat   ini telah melewati berbagai seleksi di   Universitas Pertamina setelah   hal yang terbaik dan   World Health Organization (WHO)   Penalaran dan Kreativitas Mahasiswa
 sejak tahun 2018. Tema yang   tingkat wilayah masing-masing yang   mengalahkan Universitas Jambi   membawa hasil di   Indonesia, dan Center for Indonesia   (P2KM), serta para pelatih dan senior
 diperdebatkan dalam kompetisi   diikuti seluruh perguruan tinggi di   dan Universitas Telkom. Selanjutnya   Medical Students’ Activities (CIMSA).   yang telah membantu tim untuk
 ini sangat beragam. Mulai isu   Indonesia.  di babak perempat final, tim   luar ekspektasi.  Sementara Dini sukses menjadi best   berlatih dan meningkatkan kapasitas
 lingkungan, ekonomi, hukum,   Sebelumnya, tim KDMI USK   USK kembali menang bersama   speaker pada ajang National University   diri,” tutup Karsa. []



 20  SEPTEMBER 2021                                         21   SEPTEMBER 2021
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26