Page 20 - Warta USK Agustus 2022
P. 20

PRESTASI                                                                                                                                                                                              PRESTASI






         Rizonate                                                                                                                tanaman penahan gelombang

                                                                                                                                 pasang air laut atau tanaman
          Inovasi Lotion Mangrove                                                                                                yang mampu meminimalisir risiko

                                                                                                                                 bencana seperti tsunami. Padahal
          Pertama di Indonesia                                                                                                   manfaat mangrove lebih dari itu.
                                                                                                                                 Tanaman ini mengandung beberapa
                                                                                                                                 komponen aktif antioksidan yang
                                                                                                                                 bermanfaat sebagai penangkal
                                                                                                                                 radikal bebas penyebab risiko
                                                                                                                                 negatif bagi tubuh khususnya kulit.
                  ima mahasiswa Universitas Syiah                                                                                  Kurangnya pemahaman
                  Kuala (USK) berhasil meraih                                                                                    masyarakat tentang manfaat dari
                  penghargaan internasional                                                                                      tanaman mangrove membuat Tim
                  lewat produk berbahan tanaman                                                                                  USK berpikir untuk menggunakan
        Lmangrove. Mereka berhasil                                                                                               mangrove sebagai bahan utama
          meraih silver award dalam 2nd International                                                                            proyek mereka. Ini juga menjadi cara
          Research Invention, Innovation, and                                                                                    mereka untuk mengampanyekan
          Exhibition (I-RIE 2022). Kegiatan ini                                                                                  kepada masyarakat manfaat lain
          diselenggarakan secara online dan diikuti                                                                              dari tanaman mangrove. Ide ini pun
          oleh peserta dari berbagai negara.                                                                                     mereka tuangkan dalam bentuk                                    diversifikasi komoditi mangrove. Ide ini
            Kelima mahasiswa tersebut berasal                                                                                    inovasi berupa produk body lotion                               sudah memiliki desain kemasan, tetapi
          dari berbagai program studi (prodi), yaitu                                                                             yang bernama “Rizonate”.           Diharapkan                   belum dibuat produknya. Kompetisi ini
          Fauzur Rahmat (Teknologi Hasil Pertanian),                                                                               Rizonate merupakan produk        dengan adanya                menekankan ide inovasi sehingga tidak
          Ghazi Maulana (Pendidikan Dokter), Nurul                                                                               skincare pertama di Indonesia                                   diwajibkan membuat produk terlebih dahulu.
          Islamidini (FMIPA Biologi), Dini Fadhillah                                                                             yang menggunakan mangrove          pemanfaatan                  Gagasan yang mereka usung dari produk
          (Teknologi Hasil Pertanian), dan Al Thahyat                                                                            sebagai bahan baku. Jika inovasi ini   bagian dari              Rizonate ialah Optimization of Rhizophora
          Nur (Teknik Pertanian).                                                                                                berjalan sesuai rencana, masyarakat                             Mucronate Antioxidant Extra As Body Lotion
            Kegiatan 2nd International Research                                                                                  diharapkan memiliki motivasi untuk   mangrove                   in Order to Prevent Natural Disasters Through
          Invention, Innovation, and Exhibition ini                                                                              meningkatkan minat dan kesadaran   ini, tanaman                 Mangrove Conservation, For Sustainable
          diselenggarakan oleh Universiti Teknologi                                                                              dalam membudidayakan tanaman       ini semakin                  Future.
          Mara (UITM) Malaysia pada tanggal 10-16 Juni                                                                           mangrove.                                                          Sementara itu, Rektor USK, Prof. Dr. Ir.
          2022. Kompetisi I-RIE adalah salah satu                                                                                  “Diharapkan dengan adanya        dibudidayakan                Marwan mengutarakan, yang menarik dan
          ajang unjuk produk inovasi untuk pelajar                                                                               pemanfaatan bagian dari            dan dilestarikan             inovatif dari Rizonate adalah bisa menjadi
          sekolah hingga pegawai suatu industri. Pada                                                                            mangrove ini, tanaman ini semakin   sehingga dapat              opsi sebagai solusi atas permasalahan
          tahun ini, isu yang diangkat dalam kompetisi                                                                           dibudidayakan dan dilestarikan                                  lingkungan. Itulah alasan mengapa
          I-RIE adalah Fostering Innovation for a                                                                                sehingga dapat memberikan          memberikan                   mahasiswa USK mengusulkan hal tersebut
          Sustainable Future.                                                                                                    dampak nyata bagi masyarakat       dampak nyata bagi            di ajang internasional.
            Ide menggunakan tanaman mangrove                                                                                     dan lingkungan,” tutur mahasiswa   masyarakat dan                  “Alhamdulillah kita patut bersyukur
          sebagai bahan utama produk dikarenakan                                                                                 angkatan 2019 ini.                                              atas prestasi mahasiswa USK. Dari produk
          Tim USK melihat rendahnya pengetahuan                                                                                    Dalam kompetisi ini, Nurul dan   lingkungan.                  inovasi ini, membuka mata dunia bahwa
          masyarakat terhadap tumbuhan ini. Menurut                                                                              tim mengajukan ide lotion mangrove                              mangrove pemanfaatannya banyak bukan
          Nurul Islamidini, masyarakat banyak                                                                                    dengan tujuan utama untuk menjaga                               sebatas mitigasi kebencanaan saja,” ucap
          mengenal tanaman mangrove sebatas                                                                                      lingkungan dan meningkatkan                                     Rektor USK. []




          20  Warta USK Agustus 2022                                                                                                                                                                                Warta USK Agustus 2022 21
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25