Page 28 - Warta USK Juni 2022
P. 28

KREATIF                                                                                                                                                                                               KREATIF






         Manfaatkan Kopi                                                                                                                    desa. Terlebih Aceh Tengah

                                                                                                                                            menjadi salah satu lokasi
         jadi Bolu dan Kerupuk                                                                                                              tujuan wisata. Dipastikan
                                                                                                                                            banyak wisatawan yang
                                                                                                                                            datang dan produk olahan ini
                                                                                                                                            dapat dijadikan produk khas
                                                                                                                                            masyarakat Desa Lelabu.
                                                                                                                                               Disya mengaku untuk
                                                                                Prima Khasturi (Ilmu Politik),                              mengolah kopi menjadi bahan
                                                                                Rafdhayatul Maulida (Pendidikan                             dasar kerupuk tidaklah rumit.
                                                                                Kedokteran Hewan), Ananda Rizki                             Menurutnya proses pembuatan
                                                                                Nasution (Ilmu Hukum), Khairul Azmi                         sama layaknya kerupuk pada
                                                                                (Ilmu Hukum), dan Siti Komariyah                            umumnya. Timnya menggunakan
                                                                                (Agroteknologi) dari Universitas                            bubuk kopi asli bukan instan.
                                                                                Samudera. Tim yang didampingi                               Hal ini agar kerupuk memiliki
                                                                                dosen pembimbing lapangan,                                  cita rasa kopi yang lebih kuat.
                                                                                Irhamni, S.si. M.Si. ini melakukan                          Hal sama juga dilakukan dalam
                                                                                kegiatan selama satu bulan di                               proses pembuatan bolu kopi.
                                                                                Desa Lelabu Kecamatan Bebesen,                                 Selama menjalankan
                                                                                Kabupaten Aceh tengah.                                      kegiatan ini, ia bersama
                                                                                   Ide penggarapan ini berasal                              tim turut melibatkan kaum
                                                                                dari tema KKN yang fokus pada                               wanita di Desa Lelabu. Selain                              digarap seusai KKN, Disya yakin
                                                                                pengembangan potensi green                                  membagikan resep pembuatan                                 produk kerupuk dan bolu kopi ini
                                                                                economy yang ramah lingkungan.                              kerupuk dan bolu, mereka        Ide ini kita lihat         dapat meningkatkan perekonomian
                                                                                Aceh Tengah sebagai daerah                                  juga mempraktikkan langsung                                masyarakat.
                                                                                penghasil kopi terbaik di dunia,                            pembuatannya. Antusias          dari potensi                  “Setiap daerah memiliki
                                                                                memudahkan mereka untuk                                     masyarakat sangat tinggi sebab   daerah. Biasanya          potensi masing-masing. Kami
                   ukan hanya olahan                                            berkreasi sekaligus memanfaatkan                            hal ini belum pernah mereka     kopi hanya                 berharap inovasi ini dapat makin
                   kopi yang makin                                              bahan baku yang mudah ditemui.                              saksikan sebelumnya. Menurut                               dikembangkan dan masyarakat
                   berkembang saat ini.                                            “Ide ini kita lihat dari potensi                         mereka, inovasi dari tim KKN ini   diminum, tetapi         dapat tetap meneruskan olahan ini
                   Cara menikmatinya pun                                        daerah. Biasanya kopi hanya                                 sangat cemerlang dan menarik.   di sini kami               ketika KKN usai.”
        Bmakin beragam. Di tangan                                               diminum, tetapi di sini kami coba                              Disya bersama tim berharap   coba out of the               Selain membuat olahan kopi,
         mahasiswa yang tergabung dalam                                         out of the box melahirkan inovasi                           produk ini dapat menjadi ciri                              tim juga memiliki agenda lain
         tim KKN Kolaborasi XXI 168, kopi                                       berbeda yaitu kerupuk dan bolu                              khas dan oleh-oleh daerah       box melahirkan             seperti membuat pupuk organik
         diolah dan dinikmati dengan kreasi                                     kopi,” ujar Disya.                                          yang dapat dikembangkan lebih   inovasi berbeda            cair dari air cucian beras, sosialisasi
         baru, yakni menjadi kerupuk dan                                           Selama KKN, Disya dan teman-                             maksimal. Tentu ini semua       yaitu kerupuk              penyakit mulut dan kuku hewan
         bolu. Tim ini terdiri dari mahasiswa                                   temannya melihat para petani                                membutuhkan dukungan bukan                                 ternak, sosialisasi UU Perlindungan
         USK dan Universitas Samudera yang                                      kopi di Desa Lelabu hanya menjual                           hanya dari masyarakat, tetapi   dan bolu kopi.             Anak, sosialisasi pendidikan
         berasal dari lintas program studi.                                     kopi secara gelondongan. Mereka                             juga pengambil kebijakan.                                  kewarganegaraan, bimbingan belajar
         Mereka dari USK terdiri dari Disya                                     pun berinisiatif untuk berinovasi                           Terlebih lagi kopi yang diolah                             matematika, sosialisasi makanan
         Aulia Razzi (Ilmu Hukum), Adinda Izka                                  mengolah kopi agar memiliki nilai                           menjadi kerupuk masih sangat                               sehat, hingga pembelajaran sejarah
         Noviana (Pendidikan Matematika),                                       ekonomi lebih. Dua olahan ini pun                           jarang ditemui di daerah lain.                             Indonesia. []
         Siti Mazaya (PKK Tata Boga), Feni                                      menjadi ide bisnis bagi masyarakat                          Jika inovasi ini makin serius




          28  Warta USK Juni 2022                                                                                                                                                                                     Warta USK Juni 2022 29
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33